Telah terjadi kebakaran di Warung Berkah Bundo milik Bpk. Yono, Gudang
Pipa PVC milik Bpk. Imam, dan Gudang Rosok milik Bpk. Solikin dengan
alamat RT04 RW. 08 Desa Ngampin Kulon Kec. Ambarawa, hari Rabu 14 Maret
2018. Kebakaran yang diduga dari hubungan arus pendek terdeteksi jam
06.50 WIB dan melaporkan kebakaran pukul 07.00 WIB ke Pos Ambarawa.
Damkar Kota Salatiga meluncur ke TKP kebakaran dan Damkar lainnya yang
dilokasi yakni Damkar Ambarawa, Damkar Ungaran, Damkar Apac Inti
Corpora, dan Damkar Tengaran. Sampai informasi ini diturunkan api sudah
berhasil dipadamkan, tidak ada korban jiwa dalam peistiwa ini dan
kerugian masih dalam perhitungan.
Jumat, 16 Maret 2018
Kebakaran Gudang dan Rumah Makan Desa Ngampin Ambarawa, 14 Maret 2018
By Pemadam Kebakaran Kota Salatiga at Maret 16, 2018
No comments
Related Posts:
Kunjungan dari TK Apple Kids SalatigaDamkar Salatiga mendapat kunjungan dari TK Apple Kids Salatiga selasa (24/4) pagi dengan jumlah 48 anak TK dan 7 guru pendamping. Petugas Damkar memberikan gambaran tentang profesi damkar dan alat-alat pemadam yang digunakan … Read More
Evakuasi Lebah di Perum Graha Salatiga, Kauman Kidul SidorejoSarang tawon ndas berhasil di evakuasi oleh tim damkar salatiga di Perum Graha Salatiga Gang 2 Jl. Sejahtera No. 21 RT. 09 RW. 07 Kelurahan Kauman Kidul Kecamatan Sidorejo pada hari Senin (23/4) pagi ini. Pengambilan sarang t… Read More
Pemadaman kebakaran sampah di Bengkel Bus Safari Jln Tingkir Raya, Sabtu 28 April 2018Damkar Salatiga hari Sabtu 28 April 2018 Jam 17.00 WIB melaksanakan pemadaman kebakaran di Bengkel Bus Safari Jln Tingkir Raya dengan nama pemilik Bpk Sigit Purnomo dengan alamat Jl. Pondok Joko Tingkir No.02. Objek yang terb… Read More
Kebakaran Gudang Toko Roma Jalan Jendral Sudirman No. 76 Kalicacing Sidomukti Salatiga, Rabu 2 Mei 2018Hari Rabu, 2 Mei 2018 Damkar Salatiga melaksanakan pemadaman di Gudang Toko Roma alamat Jalan Jendral Sudirman No. 76 Kalicacing Sidomukti Salatiga dengan Nama Pemilik Bpk. Joni H. Laporan masuk sekitar Pukul 18.17 WIB dan ob… Read More
Kebakaran Toko Sumber Sari alamat Jalan Jendral Sudirman A2 A3 Pasar Raya I Salatiga, Kamis 3 Mei 2018Hari Kamis, 3 Mei 2018 Damkar Salatiga melaksanakan pemadaman di Toko Sumber Sari alamat Jalan Jendral Sudirman A2 A3 Pasar Raya I Salatiga dengan Nama Pemilik Bpk. Yamto alamat Jln Johar No. 11. Kejadian kebakaran di peroleh… Read More
0 komentar:
Posting Komentar